Jumat, 07 Desember 2012
SIDANG TAMU AMBALAN SETIABUDI MALAHAYATI
Sidang Tamu Ambalan Setiabudi Malahayati merupakan suatu kegiatan uji materi bagi Tamu Ambalan Setiabudi Malahayati ( Kelas X ). Kegiatan evaluasi ini diadakan setelah Penerimaan Tamu Ambalan ( PTA ) berjalan kurang lebih tiga bulan. Kegiatan ini diadakan di lingkungan SMA N 4 Semarang dan sekitarnya. Kegiatan ini diawali Tamu Ambalan berkumpul menurut kelompoknya, setelah itu Tamu Ambalan disuruh menutup mata dan diajak berjalan dengan mata tertutup. Eh, kegiatan ini bermaksud melatih kemampuan indra kita!!!! Setelah itu setiap sangga bergiliran jalan untuk hiking disekitar lingkungan SMA N 4 Semarang. Diperjalanan Tamu Ambalan akan menghadapi beragam pos, seperti pos mars Ambalan SBML, bendera, PU/PUK, PBB, angket diakhiri dengan wawancara
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar